21.2 C
Indonesia

Politik

Undang Tentara Nazi ke Sidang Khusus, Ketua Parlemen Kanada Mengundurkan Diri

KANADA – Ketua Parlemen Kanada Anthony Rota mengundurkan diri setelah pekan lalu memberikan penghormatan kepada seorang pria yang merupakan bagian dari Nazi. Aksi tersebut, yang...

Takut Pembersihan Etnis, Orang-Orang Armenia Akan Tinggalkan Nagorno-Karabakh

JAKARTA – Lebih dari seratus ribu orang beretnis Armenia yang menghuni Nagorno-Karabakh dilaporkan akan meninggalkan wilayah tersebut. Hal itu disampaikan oleh Perdana Menteri Armenia Nikol...

Azerbaijan Luncurkan Serangan ke Nagorno-Karabakh, Lakukan Pembersihan Etnis?

JAKARTA  – Konflik di antara Azerbaijan dan Armenia kembali mendapat perhatian internasional setelah Azerbaijan meluncurkan serangan ke wilayah Nagorno-Karabakh pada Selasa (19/9) pekan lalu. Serangan...

Ukraina Akan Tuntut Polandia, Hongaria, dan Slovakia Terkait Larangan Impor Produk Pertanian

UKRAINA – Kyiv akan menuntut Polandia, Hongaria, dan Slovakia atas penolakan mereka untuk mencabut larangan terhadap produk pertanian Ukraina. Hal itu disampaikan oleh Perwakilan Dagang...

China Disebut Tengah Menargetkan Orang-Orang Penting Inggris

INGGRIS – Pemerintah Inggris pada Kamis (14/9) mengungkap bahwa mata-mata China tengah menargetkan pejabat Inggris yang menduduki posisi sensitif dalam politik, pertahanan, dan bisnis...

India Berkemungkinan Ganti Nama Jadi Bharat, Ada Apa?

INDIA – Momen Konferensi Tingkat Tinggi G20 India belum lama ini menarik perhatian internasional, dengan Presiden India Draupadi Murmu memanggil dirinya sebagai "Presiden Bharat". Hal...

China Siapkan RUU Larang Penggunaan Pakaian Yang “Melukai” Semangat Nasional

CHINA – Sebuah rancangan undang-undang yang melarang berbicara dan berpakaian yang “merugikan semangat masyarakat China” telah memicu perdebatan di China. Jika undang-undang tersebut diberlakukan, orang...

Aktivis China Melarikan Diri ke Korea Selatan dengan Naik Jetski

KOREA SELATAN – Seorang aktivis China menempuh perjalanan sejauh 300 km dengan jetski ke Korea Selatan demi melarikan diri dari negaranya. Aktivis yang kemudian diidentifikasi...

Australia Akan Gelar Pemungutan Suara Yang Tentukan Nasib Pribumi pada Oktober

AUSTRALIA – Warga Australia akan memberikan suara dalam referendum bersejarah pada 14 Oktober mendatang, yang bertujuan untuk memutuskan apakah akan memberlakukan Suara Adat di...

Donald Trump Yakin Tidak Akan Hadiri Debat Presiden Partai Republik

AMERIKA SERIKAT – Mantan Presiden Amerika Serikat Donald Trump telah mengonfirmasi bahwa dirinya tidak akan ambil bagian dalam debat presiden Partai Republik yang akan...

Terbaru